All About Math

Perkembangan internet yang sangat pesat bedampak pula pada dunia pendidikan khususnya bidang matematika, salah satunya adalah banyaknya website atau blog matematika yang dapat dengan mudah kita akses dimanapun dan kapanpun. Sumber belajar bertebaran di internet, jadi tidak ada alasan lagi untuk kita berhenti belajar karena kurangnya sumber belajar. Salah satu blog yang wajib kalian kunjungi adalah Blog All about math, blog yang dikembangkan oleh penulis dengan bertemakan pendidikan khususnya di mata pelajaran matematika. Alasan penulis mengambil tema ini adalah keinginannya untuk membantu teman-teman dan adik-adik yang kesulitan dan ingin belajar matematika. Dalam blog tersebut berisi  berbagai artikel tentang materi matematika, fakta-fakta matematika, cara memecahkan soal matematika, serta tugas perkuliahan. 

Blog yang berkategorikan pendidikan sudah menjadi anggota Saung Blogger Kampus sejak Mei 2021. Blog ini dikembangkan oleh Nazzala Yunika Nurrizqi yang merupakan mahasiswa Universitas Negeri Jakarta.Yuk tidak ada alasan lagi untuk kita berhenti belajar karena kurangnya sumber belajar karena di Blog Allabouturmath sudah tersedia secara lengkap. 

You May Also Like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *